Klasifikasi Algoritma C4.5 dalam Menentukan Penerima Bantuan Covid-19

(Studi Kasus: Desa di Karawang)

  • Siti Badriah Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Muhammad Fajar Estu Nugroho Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Nurlana Sanjaya Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Imas Rismawati Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Betha Nurina Sari Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Chaerur Rozikin Universitas Singaperbangsa Karawang
Keywords: Klasifikasi, Bantuan Covid-19, Algoritma C4.5, Confusion Matrix

Abstract

Covid-19 menyebabkan masyarakat Indonesia mengalami penurunan dalam tahap tahap. Dalam menanggulangi masalah penurunan pendapatan pemerintah tersebut memberikan bantuan bagi masyarakat akibat terdampak Covid-19 . Berhubungan dengan adanya bantuan Covid-19 tersebut, staf pemerintah desa kesulitan dalam melakukan proses seleksi penerima bantuan dan adanya ketidaktepatan dalam penerima bantuan Covid-19. Tujuan ini adalah membuat klasifikasi penerima bantuan sosial Covid-19 sebagai bahan acuan dalam penentuan kebijakan penerima bantuan sosial. Sehingga dilakukan untuk memudahkan dalam penentuan dan ketepatan dalam bantuan Covid-19.Algoritma klasifikasi yang digunakan yaitu algoritma C4.5 dengan bahasa pemrograman php. Data yang digunakan terdapat 430 data dengan 5 atribut jumlah anggota keluarga, tahap, tahap sebelum Covid-19 , tahap setelah Covid-19 dan keputusan (data per bulan April 2020). Hasil dari penelitian ini aturan dari algoritma C4.5 dengan nilai akurasi yang terbaik terdapat pada perbandingan 90% data pelatihan dan 10% pengujian data dengan nilai sebesar 79,54%.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aggarwal, C. C. (2015). Data Mining. In Data Mining.
Asa, R. S. (2019). Identifikasi Penyaluran Zakat Menggunakan Algoritma C4.5 (Studi Kasus Di Baznas Kabupaten Agam). Jurnal Sains Dan Informatika, 5(1), 50. Https://Doi.Org/10.22216/Jsi.V5i1.4048
Cnn Indonesia. (2020). Survei: Pandemi Corona Gerus Pendapatan Masyarakat. Cnnindonesia. Https://Www.Cnnindonesia.Com/Ekonomi/20200813165108-92-535427/Survei-Pandemi-Corona-Gerus-Pendapatan-Masyarakat
Dwi Kinasih Widiyati, M. W., & Pakpahan, H. S. (2018). Penerapan Algoritma Id3 Decision Tree Pada Penentuan Penerima Program Bantuan Pemerintah Daerah Di Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurti, 2(2), 125–134.
Eka Fitriani. (2020). Perbandingan Algoritma C4.5 Dan Naïve Bayes Untuk Menentukan Kelayakan Penerima Bantuan Program Keluarga Harapan. Sistemasi, 9, 103–115.
Elisa, E. (2018). Prediksi Profit Pada Perusahaan Dengan Klasifikasi Algoritma C4.5. Kumpulan Jurnal Ilmu Komputer (Klik), 05(02), 179–189.
Ermawati, E. (2019). Algoritma Klasifikasi C4.5 Berbasis Particle Swarm Optimization Untuk Prediksi Penerima Bantuan Pangan Non Tunai. Sistemasi, 8(September), 513–528.
Hendrian, S. (2018). Algoritma Klasifikasi Data Mining Untuk Memprediksi Siswa Dalam Memperoleh Bantuan Dana Pendidikan. Faktor Exacta, 11(3), 266–274.
Nasrul, A. (2020). Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Bantuan Dana Koperasi Desa Menggunakan Algoritma Interative Dichotomiser 3 ( Id3 ) ( Studi Kasus : Desa Galang Suka Kecamatan Galang ). Terapan Informatika Nusantara, 1(1), 17–25.
Novianti, B., Rismawan, T., & Bahri, S. (2016). Implementasi Data Mining Dengan Algoritma C4 . 5 Untuk Penjurusan Siswa ( Studi Kasus : Sma Negeri 1 Pontianak ). Coding, 04(3).
Pakpahan, H. S., Indar, F., Wati, M., Teknologi, J., & Mulawarman, U. (2018). Penerapan Algoritma Cart Decision Tree Pada Penentuan Penerima Program Bantuan Pemerintah Daerah Kabupaten Kutai Kartanegara. 2(1), 27–36.
Rismayanti. (2016). Implementasi Algoritma C4.5 Untuk Menentukan Penerima Beasiswa Di Stt Harapan Medan. Media Infotama, 12(2), 116–120.
Saifur Rohman Cholil, A. F. D., & Ardianita, T. (2020). Prediksi Penyakit Demam Berdarah Di Puskesmas Ngemplak Simongan Menggunakan Algoritma C4.5. Sistemasi, 9(September), 529–542.
Sambani, E. B., & Nuraeni, F. (2018). Penerapan Algoritma C4.5 Untuk Klasifikasi Pola Penjurusan Di Sekolah Menengah Kejuruan (Smk) Kota Tasikmalaya. Csrid (Computer Science Research And Its Development Journal), 9(3), 144. Https://Doi.Org/10.22303/Csrid.9.3.2017.144-152
Sarang Narkhede. (2018). Confusion Matrix. Towardsdatascience. Https://Towardsdatascience.Com/Understanding-Confusion-Matrix-A9ad42dcfd62
Waluyo, S. H. (2017). Klasifikasi Pemanfaat Program Beras Sejahtera ( Rastra ) Berdasarkan Tingkat Kemiskinan Dengan Menggunakan Algoritma Decision Tree C4 . 5 Berbasis Particle Swarm Optimization. 7(2), 19–24.
Wati, M., Cahyono, B., Mulawarman, U., Mining, D., & Kartanegara, B. K. (2018). Penerapan Algoritma C4 . 5 Pada Penentuan Penerima Program Bantuan Pemerintah Daerah Di Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurti, 2(2), 106–114.
Wintana, D., Hikmatulloh, N. I., & Purnama, Jajang Jaya, Rahmawati, A. (2019). Klasifikasi Penentuan Penerima Manfaat Program Keluarga Harapan ( Pkh ) Menggunakan Algoritma C5.0 (Studi Kasus: Desa Sukamaju, Kec.Kadudampit). Kumpulan Jurnal Ilmu Komputer (Klik), 06(03), 254–264.
Zaman, K. (2016). Penerapan Data Mining Menggunakan Algoritma C4 . 5 Untuk Menentukan Kelayakan Penerima Bantuan Rehabilitas Sosial Rumah Tidak Layak Huni ( Studi Kasus Di Pemerintahan Kabupaten Solok Selatan ). Komtek, 3(2), 12–24.
How to Cite
Badriah, S., Fajar Estu Nugroho, M., Sanjaya, N., Rismawati, I., Nurina Sari, B., & Rozikin, C. (2021). Klasifikasi Algoritma C4.5 dalam Menentukan Penerima Bantuan Covid-19 . Jurnal Informatika Polinema, 7(3), 23-28. https://doi.org/10.33795/jip.v7i3.620

Most read articles by the same author(s)