SISTEM APLIKASIMONITORING PEMBENTUKAN KARAKTER PERSONAL DI STAR MODEL AGENCY

  • Nabilla Elya Shafira Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Malang
  • Nurudin Santoso Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Malang
  • Ely Setyo Astuti Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Malang

Abstract

Sistem  Aplikasi  Monitoring  Pembentukan  Karakter  Personal  di  STAR  Model Agency memberikan  informasi mengenai  data  para  model diSTAR  Model Agency.  Selain  itu  juga  sistem  ini  memberikan  informasi  mengenai monitoring pembentukan karakter personal model dengan metode monitoring. Sistem aplikasi ini berbasis web dan hanya bisa diakses oleh pihak dalam agency saja. Fasilitas yang ada dalam agency ini antara lain, data model, data pengajar, data client, nilai model sebelum treatment, nilai model setelah treatment, statistika penilaian model, dan laporan  data  model  yang  diberikan  ke client.  Tujuan  utama  dari  pembuatan  sistem  aplikasi  ini  adalah  untuk memudahkan  pihak  manajemen agency dalam  memilih  dan  memonitor  model  yang  akan  diberikan  kepada client agar kualitas model yang diberikan sesuai dengan kategori yang diinginkan. Dengan adanya sistem ini, pekerjaan management dalam pemilihan model untuk client bisa lebih akurat dan efisien.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahmad Ma’ruf:2012. Pembuatan

Sistem Informasi Manajemen,

Salemba Infotek, Jakarta.

Al-bahra Bin Ladjamudin.2005. Analisis

dan Desain Sistem Informasi.

Yogyakarta: Graha Ilmu.

Anhar: 2010, Data Base, Jakarta.

Chy Rohmanah, Definisi Dan

Pengertian Sistem Informasi, Artikel

Desember 2013

Dadan Umar Daihani. Komputerisasi

Pengambilan Keputusan. Elex Media

Komputindo.2001.

Gordon B. Davis & Margrethe. H

Olson,1984;Management Information

System :Conceptual Foundation

Structure and Development,

International Edition McGraw Hill,

Singapore.

http://www.progriptek.ristek.go.id/mone

v/ ., 2008;Panduan Monitoring dan

Evaluasi Riset Unggulan Terpadu.

Kementerian

Jogiyanto, HM, Analisis dan Desain

Sistem Informasi : Pendekatan

Terstruktur Teori dan Praktek

Aplikasi Bisnis, Penerbit Andi

Yogyakarta 1999. hal 1,4-5.

Kadir : 2008. Belajar MySQL Server,

Semarang. Hal : 2

Kustiyaningsih: 2011, Konsep Dasar

Basis Data, Bandung.

Martono: 2009, Dasar-Dasar Sistem

Informasi, Bandung.

Mujahidin dan Nyoman Dita Pahang

Putra: 2012, Rancang Bangun Sistem

Informasi Monitoring Perkembangan

Proyek Berbasis Web Studi Kasus di

Bina Marga dan Pemantusan, Jakarta.

Oktavian,http://carapedia.com/pengertia

n_definisi_database_info2083.html),

Peniarsih,ST.,MT:2014,Sistem

Manajemen Informasi Akademik

Universitas SuryaDharma, Jakarta.

Pressman, R. S. (2010). Software

Engineering a Practicioner's

Approach : 7 th Edition.

New York: McGraw-Hill

Raharjo : 2011. Dasar MySQL Server,

Jakarta.

Raymond McLeod, Sistem Informasi

Manajemen, Penerbit PT Prenhallindo,

Jakarta. 1996.

SupriantoAji,2005;Pengantar

TeknologiInformasi;Salemba

Infotek;Jakarta

Widodo : 2

How to Cite
Shafira, N. E., Santoso, N., & Astuti, E. S. (2017). SISTEM APLIKASIMONITORING PEMBENTUKAN KARAKTER PERSONAL DI STAR MODEL AGENCY. Jurnal Informatika Polinema, 1(3), 34. https://doi.org/10.33795/jip.v1i3.111
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>